Selamat Datang di Website blogger Jhon Demos Silalahi

2 Jan 2013

3 danau terbesar di sumatera

Danau adalah sebuah daerah berbentuk cekungan yang berada di daratan sehingga air yang di sekitarnya mengalir ke cekungan danau yang lebih rendah, membentuk suatu ekosistem perairan daratan yang diisi oleh oleh binatang air maupun tumbuhan air. Karena beragamnya ekosistem air tawar yang menghuni danau, membuat danau menjadi mata pencaharian bagi masyarakat sekitarnya, baik mengambil secara langsung dengan memancing memanah maupun menjaring ataupun dengan cara membudidayakannya dengan car di tangkarkan.
Danau di bagi menjadi 2 yakni danau alami maupun buatan. Danau alami adalah danau yang terbentuk secara alamaiah sementara danau buatan di bentuk karena keperluan masyarakat seperti Irigasi, daerah resapan air, PLTA maupun penampungan drainase dan air hujan sehingga wilayah di sekitarnya tidak terkena banjir.
Di indonesia terdapat ratusan danau dengan beragam fungsi, dari ratusan danau yang itu penulis mencoba merangkumnya menjadi 3 buah saja.
Berikut 4 danau terbesaryang berhasil penulis rangkum dari seluruh indonesia:

1. Danau Toba
Danau Toba ini adalah danau terbesar di Indonesia bahkan asia tenggara dengan panjang mencapai 100 kilometer dan lebar 30 kilometer. Danau ini memiliki pulau yang unik yang berada di tengah-tengahnya yakni Pulau Samosir. spesies ikan yang hidup di danau ini juga sangat banyak serta keindahan alamnya sangat memukau. Dengan keindahan alam yang indah membuat Danau Toba menjadi salah satu objek wisata andalan bagi daerah Sumatera Utara.
 2. Danau Ranau
Danau Ranau terletak di Kabupaten Lampung Barat Provinsi Lampung dan Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan Provinsi Sumatera Selatan. Danau ini mempunyai predikat danau terbesar kedua dengan menilik volume air yang di milikinya. Danau ini menjadi tempat berkembang biaknya ikan seperti mujair, kepiat dan horangan jumlah ikan ini sangat bnyak sehingga di manfaatkan oleh penduduk setempat untuk di jual maupundi konsumsi. Seperti layaknya Danau Toba Di danau ranau juga terdapat pulau yang dinamakan Pulau Marissa, selain itu terdpat juga air panas, air terjun dan penginapn di sekitar danau dengan bnyaknya fasilitas dan objek yang bisa di kunjungi membuat dana Ranau menjadi objek wisata andalan kabupaten OKU sumatera selatan.
3. Danau Singkarak
Danau Singkarak terletak di dua kabupaten yakni Solok dan Tanah Datar di Sumatera Barat. Air di danau ini sebagian dialirkan memalui terowongan yang menembus bukit barisan yang kokoh ke batang anai untuk menggerakan generator sebuah PLTA yang bernama sama dengan danau yakni  PLTA Singkarak. Selain itu terdapat bnyak spesie ikan yang hidup di danau singkarak seperti muajir, gurami, kalang, baung dan ikan air tawar lainnya. Ikan Bilih adalah ikan ciri khas yang hidup di Danau ini dan menjadi makan khas kuliner daerah ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar